Uncategorized

Budaya, Tradisi dan Adat Istiadat di Amerika Serikat

Budaya, Tradisi dan Adat Istiadat di Amerika Serikat

wwwoperaqqlangue.com Budaya warga Amerika meliputi tradisi dan adat istiadat di Amerika Serikat. Budaya kita meliputi agama, makanan, pakaian yang kita pakai. bagaimana memakainya bahasa kita, pernikahan, musik, kepercayaan kita terhadap apa yang benar atau salah, bagaimana kita duduk, bagaimana kita menyapa tamu, bagaimana kita memperlakukan orang-orang yang kita cintai,. dan masih banyak hal lainnya. Ujar Cristina De Rossi, seorang antropolog dari Barnet and southgate College di London.

Amerika Serikat adalah negara terbesar ketiga di dunia dengan jumlah populasi lebih dari 325 juta jiwa. Secara lebih spesifik, seorang anak lahir setiap 8 detik, dan seorang meninggal setiap 12 detik berdasarkan Biro Sensus Amerika Serikat.

Selain penduduk asli Amerika, imigran yang berasal dari beberapa negara juga berkontribusi pada jumlah populasi negara ini.

Hal ini meyebabkan Amerika Serikat menjadi salah satu negara dengan kebudayaaan paling beragam di dunia. Hampir seluruh daerah di dunia telah mempengaruhi pembentukan budaya di Amerika. terutama Inggris yang menjajah negara ini pada awal.

Istilah budaya negara Barat sering merujuk ke budaya Amerika Serikat dan Eropa.

Cara orang-orang di Amerika Serikat berbaur berbeda-beda. Grup-grup imigran berbaur dengan cara ynag berbeda, jelas De Rossi. Bagian Timur Laut, Selatan. Barat Tengah. Tenggara dan Barat dari Amerika Serikat memiliki tradisi dan adat yang berbeda. Berikut adalah gambaran singkat budaya Amerika Serikat.

Bahasa

Amerika Serikat tidak memiliki bahasa resmi, berdasarkan pemerintahnya. Sembilan puluh persen dari populasi Amerika Serikat berbicara dan mengerti setidaknya sedikit bahasa Inggris, dan kebanyakan bisnis resmi menggunakan bahasa Inggris. Beberapa negara bagian memiliki bahasa resmi atau bahasa pilihan. Sebagai contoh, bahasa Inggris dan Hawai adalah bahasa resmi di Hawai.  Biro ini membagi bahasa tersebut menjadi beberapa kategori: Spanyol;

Agama

Penelitian ini juga menemukan bahwa 23% populasinya tidak memiliki agama, dan 6% terdiri dari agama non-kristen.

Jumlah penduduk yang tidak menganut agama apapun cenderung menurun. Berdasarkan Pew Research Center, kategori ini turun dari 16% di 2015 menjadi 13% di 2060.

Gaya orang Amerika

Gaya berpakaian beragam berdasarkan status sosial, daerah, pekerjaan, dan cuaca. Jeans, sepatu kets, topi baseball, topi koboi dan sepatu boots adalah beberapa jenis pakaian yang berkaitan erat dengan orang Amerika. Ralph Lauren, Calvin Klein, Michael Kors dan Victoria Secret adalah beberapa merek Amerika yang terkenal.

Lebih banyak orang Amerika membeli mode dan elektronik secara online. Berdasarkan Biro Sensus, penjualan ritel e-commerce di Amerika untuk kuartal pertama tahun 2007 mencapai $98.1 miliar.

Masakan Amerika

Istilah “Apple pie seperti berasal dari Amerika” telah memiliki arti sesuatu berasal dari Amerika.

Terdapat juga beberapa gaya memasak dan tipe makanan yang identik dengan daerah tertentu. Tex-Mex, populer di Texas dan Barat Daya, merupakan perpaduan gaya memasak antara Spanyol dan Meksiko dan termasuk bahan makanan seperti cabai, burrito, dan cita rasanya bergantung pada keju dan kacang parut.

Kesenian 

Berdasarkan Departemen Perdagangan Amerika Serikat, negara ini menyumbang sepertiga dari jumlah media dan industri hiburan di dunia.

Amerika Serikat juga memiliki industri film yang dinamis, berpusat di Hollywood, California, dan film-film Amerika populer di seluruh dunia.

Budaya seni Amerika Serikat melampaui film dan acara televisi. New York adalah rumah bagi Broadway, dan orang Amerika memiliki sejarah teater yang kaya. Musik Amerika sangat beragam dengan banyak gaya, termasuk ritme dan blues, jazz, gospel, country dan western, bluegrass, rock ‘n’ roll, dan hip hop.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *