BERITA UNIK

3 Tips Memilih Tepung Panir Untuk Roti yang Berkualitas Tinggi

3 Tips Memilih Tepung Panir

Operaqq Lounge – 3 Tips Memilih Tepung Panir Untuk Roti yang Berkualitas Tinggi. Roti bisa diolah menjadi berbagai macam olahan makanan. Salah satu olahan makanan dari roti tersebut ada yang menggunakan tepung panir. Tepung panir ini berbeda dengan tepung roti yang mana memiliki warna orange dengan kuning. Teksturnya pun lebih kasar di bandingkan dengan tepung roti. Selama ini tepung panir di gunakan untuk pembuatan nugget, tempura, rissoles, sandwich goreng dan masih banyak lagi lainnya. Untuk bisa menghasilkan cita rasa makanan yang lezat tentu saja Anda harus memilih tepung panir yang berkualitas tinggi. Berikut ini beberapa tips memilih tepung panir untuk roti yang berkualitas bagus.

3 Tips Memilih Tepung Panir Untuk Roti yang Berkualitas Tinggi

Cium Baunya

Tips memilih tepung panir untuk roti yang pertama adalah cium baunya terlebih dahulu. Tepung yang berkualitas bagus tidak akan berbau sedangkan yang kualitasnya tidak bagus akan berbau tengik. Bau tengik tersebut menandakan bahwa tepung tersebut sudah ada jamur di dalamnya. Selain baunya Anda bisa melihat dari teksturnya. Tepung panir yang masih fresh tidak akan menggumpal berbeda dengan yang sudah jamuran.

Lihat Kemasannya

Ketika Anda membeli tepung panir di toko roti, lihatlah kemasannya dan pastikan ada tanggal kedaluarsanya. Memperhatikan kemasan bertujuan untuk melihat apakah tepung tersebut memiliki lubang yang memungkinkan bagi jamur maupun kutu masuk ke dalam tepung. Jika dalam kemasan tidak ada tanggal expirednya Anda perlu khawatir dengan tepung yang Anda beli.

Perusahaan Ternama

Membeli tepung panir yang di buat oleh perusahaan ternama lebih aman di bandingkan dengan membeli tepung panir curah. Meski harganya lebih mahal, namun harga tidak akan pernah membohongi kualitas. Tepung panir yang di buat oleh pabrik atau perusahaan ternama akan di kemas dengan plastik yang sudah ada logo dari perusahaan tersebut.

Makanan yang lezat akan di hasilkan dari bahan-bahan yang berkualitas pula. Memang harga tidak akan pernah membohongi cita rasa. Roti yang di buat dengan bahan berkualitas dan terbaik memang memiliki harga yang lebih mahal namun sepadan dengan cita rasa yang di hasilkan oleh roti tersebut. Oleh sebab itu jika Anda ingin menciptakan olahan roti menggunakan tepung panir, gunakanlah yang memiliki kualitas terbaik. Lakukan tips memilih tepung panir untuk roti yang dijelaskan di atas agar menghasilkan makanan yang lezat dan menggugah selera. POKERONLINE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *