BERITA UNIK BERITA VIRAL

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi!

Brown Canyon

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi - Foto 1

OPERAQQLOUNGE -Berlokasi di Rowosari, Semarang Jawa Tengah Brown Canyon ini dulunya merupakan tempat proyek penggalian yang perlahan berubah manjadi perbuktian batu yang curam.

Dinamakan Brown Canyon karena bentuknya mirip seperti Grand Canyon yang ada di Amerika Serikat.

Lokasi wisata ini sangat cocok untuk kamu yang berjiwa petualang. Disarankan untuk tidak membawa anak-anak ke lokasi wisata ini. 

Pantai Teluk Penyu

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi - Foto 2

Pantai Teluk Penyu di kenal memiliki panorama yang indah dengan ombak yang tinggi.

Dahulu di teluk ini terdapat banyak penyu, sehingga di namakan Pantai teluk Penyu.

Namun, akibat banyaknya pengunjung yang mulai berdatangan, penyu-penyu pun tak pernah terlihat lagi.

Meski begitu, kamu masih banyak aktivitas menarik yang bisa kamu lakukan, seperti watersport dan berenang.

Bahkan dari pantai ini kamu bisa menyeberang ke Nusakambangan.

Pantai Menganti

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi - Foto 3

Gua Jatijajar

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi - Foto 4

Gua Jatijajar adalah salah satu gue terindah di Jawa Tengah, tepatnya di Jalan Jatijajar, Kec. Ayah, Kabupaten Kebumen.

Di gua ini, kamu bisa melihat talaktit dan stalakmit berukuran besar. 

Selain itu, ada pula tujuh sungai yang mengalir di dalamnya. Kamu tidak di izinkan mandi di dalam gua, namun di luar sudah ada kolam air sebagai alternatif. 

Konon Raden Kamandaka, Putra Mahkota Kerajaan Pajajaran bertapa di gua ini. Kisah pertapaannya di gambarkan melalui 32 patung yang ada di dalam gua.

Agrowisata Salib Putih

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi - Foto 5

Selain keindahan alam, Jawa Tengah juga punya kawasan piknik yang luar biasa indah.

Ya, lokasi tersebut bernama Agrowisata Salatiga Eco Park Hotel, Convention and Camping Ground atau yang lebih sering di sebut Agrowisata Salib Putih. 

Memiliki luas sekitar 90 hektar, tempat wisata ini terletak di kaki Gunung Merbabu.

Ya, kamu pun bisa melihat keindahan Gunung Merbabu dengan jelas dari Agrowisata Salib Putih ini. 

Di Agrowisata Salib Putih ini kamu bisa melakukan banyak aktivitas menarik, seperti hunting foto dan keliling kebun kopi.

Selain itu, terdapat pula fasilitas untuk wisata edukasi yang cocok di lakukan bersama keluarga, yaitu pengembangan tanaman, pembuatan pupuk, pembuatan bahan makanan, hingga memanen sayur dan memerah susu sapi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *