4 Tips Mengurus Visa Ke Korea Selatan Yang Perlu Anda Ketahui
BERITA UNIK

4 Tips Mengurus Visa Ke Korea Selatan Yang Perlu Anda Ketahui

Operaqq Lounge – 4 Tips mengurus visa Korea Selatan, Korea Selatan saat ini menjadi salah satu destinasi wisata yang menarik perhatian warga Indonesia. Banyak yang sudah menabung lama demi bisa menjajal wisata di negeri gingseng ini.

Tidak heran jika ajang travel fair selalu ramai peminat, walaupun kondisi rupiah selalu naik turun. Pasalnya, traveling merupakan kegiatan yang sudah direncanakan jauh hari sebelumnya.

Nah, khusus ke Korea Selatan, ada sejumlah tips untuk mengurus visa, terutama bagi kamu yang baru pertama kali berkunjung ke negeri ini.

4 Tips Mengurus Visa Korea Selatan

1. Siapkan Dokumen

Pembuatan visa ke Korea Selatan pada dasarnya mudah. Kamu akan diminta untuk mengisi dokumen pengajuan aplikasi visa, dilengkapi 3 foto ukuran 4×6 dengan latar belakang putih. Tidak ada aturan khusus mengenai foto ini.

Kemudian siapkan surat keterangan kerja, atau surat keterangan sebagai pelajar/mahasiswa. Juga sertakan bukti keuangan misal rekening bank 3 bulan terakhir, atau bukti potongan pajak SPT PPh 21, atau slip gaji bagi yang sudah bekerja.

Untuk dokumen keuangan BandarQ ini, sebenarnya pihak Kedutaan Korea Selatan tidak melihat nominalnya. Akan tetapi melihat kestabilan dari rekening koran dari bank tersebut.

Hmm, dan dokumen-dokumen tersebut harus disusun rapi sesuai urutan yang diminta pihak kedutaan tentunya. Selain itu akan lebih baik jika kamu melampirkan tiket penerbangan yang sudah dibeli.

2. Harus diurus Ke Kedutaan

Untuk mengurus visa ke Korea Selatan, sayangnya kamu harus datang sednri ke Kedutaan Korea Selatan di Jakarta. Bagi kamu yang berada diluar Jakarta, memang akan sedikit repot untuk mengurus sendiri sehingga kamu perlu bantuan agen terpercya untuk mengurus visa ini.

4 Tips yang perlu anda ketahui untuk visa Korea Selatan

Untuk single bisa atau visa pribadi, biayanya Rp 544.00. Proses penertiban visanya selama enam hari kerja. Tidak ada aplikasi visa secara online, jadi harus tetap datang langsung. Biasanya yang dari luar kota lewat agency, tuturManger KTO Jakarta, kepada OperaQQ.

3. Pembayaran biaya visa

Pembayaran aplikasi visa dilakukan di KEB Hana Bank cabang Korea Center yang berlokasi di samping Kedutaan. Sebagai catatan, pengajuan visamu bisa saja ditolak oleh pihak Kedutaan Korea Selatan jika kamu ternyata memiliki catatan kriminal.

Nah, jika semua syarat sudah diajukan dan kamu sudah membayar sesuai dengan uang diinginkan, kamu tinggal menunggu selama enam hari hingga visamu selesai.

Jika merasa repot untuk bolak-balik ke kedutaan, kamu juga bisa mengandalkan jasa pengurusan bisa oleh agency. Biayanya rata-rata tidak jauh dari biata resmi untuk kamu yang berada di Jakarta. Namun biaya pengurusan visa oleh agen bisa lebih mahal jika kamu berada diluar Jakarta.

4. Multiple Visa

Enaknya, jika kamu sudah pernah ke Korea Selatan minimal sekali, untuk selanjutnya kamu bisa mengajukan multiple visa Poker Online. Yakni, kamu bisa berkunjung ke Korea tanpa batas selama lima tahun dengan masa tinggal paling lama 30 hari.

Biaya pembuatan multiple visa ini sebesar Rp,1,220.000 per orangdan proses penerbitan visanya cepat, hanya satu hari kerja saja setelah formulir dan semua dokumen persyaratan diserahkan, serta pembayaran dilakukan.

Satu hal yang tidak boleh dilakukan setelah mendapatkan visa SAKONG adalah jangan gunakan visa turis untuk bekerja. Nanti, pengajuan visamu selanjutnya bisa ditolak jika ketahuan bekerja ilegal di negara gingseng ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *